Donat yang empuk, mengembang, anti bantet dan gagal dapat anda buat di rumah dengan mengikuti resep dan cara membuat donat berikut ini. Tips sukses membuat donat empuk dan mengembang tanpa kentang adalah komposisi adonan yang tepat. PagesBusinessesFood & BeverageKeluarga BahagiaVideosResep Donat Empuk dan Lembut Ala JCO.
Bahan Membuat Donut empuk ala jco
- 250 tepung cakra.
- 1 kuning telor.
- 15 gr maizena.
- 15 gr susu bumbu dancow.
- 11 gr fermipan.
- 5 gr bread improver.
- 40 gr mentega.
- 1/4 sdt garam.
- 200 ml susu uht full cream.
- Toping " meses atau keju.
Langkah Memasak Donut empuk ala jco
- Campur adonan susu uht dan fermipan jadikan biang kira kira 20 menit.
- Sisanya campur jadi adonan..kering..lalu tambahkan adonan biang....setelah jadi 1 masukan mentega..aduk adonan sampai kalis...
- Diamkan dengan kain basah 45 menit.
- Setelah 45 menit kempiskan lalu cubit kecil 25 gr.
- Goreng dengan api kecil satu kali pembalikan.
- Jadi lah.
- Hias dengan toping sesuai hati.
Selain topping-nya yang menggugah selera, donatnya pun enak, empuk, dan juga lembut. Pelajari juga resep cara gampang membuat donat kentang serta donat empuk dan lembut ala JCO. Dia kemudian mengusulkan cara membuat donat empuk dan mengembang. Dia mencontohkan dengan membuat lubang di tengah-tengah adonan kue tersebut. Kalian suka donat? yuk, coba berbagai resep donat ini.
Get Latest Recipe : HOME