Siangi cumi-cumi, kupas kulitnya dan cuci bersih baru kemudian cumi-cumi direndam di dalam air asam jawa dan garam. Cita rasa pedas, asam, manis dan gurih tentu tersaji dalam makanan ini. Bagi kalian yang sangat gemar dengan cumi-cumi bisa mencoba membuat cumi asam manis sendiri di rumah resep yang di gunakan juga cukup mudah serta bumbu yang di pakai juga banyak dijual di sekitar kita.
Bahan Membuat Cumi Petai Asam Manis Pedas
- 250 gr cumi.
- 5 buah petai.
- 5 siung bawang merah.
- 4 siung bawang putih.
- 4 buah cabe merah.
- 1 buah cabe hijau.
- 2 buah tomat.
- secukupnya Minyak buat menumis.
- secukupnya gula merah, gula putih dan garam.
Langkah Memasak Cumi Petai Asam Manis Pedas
- Bersihkan cumi, potong kecil. Kupas petai sisihkan.
- Iris tipis bawang merah, bawang putih, cabe merah dan cabe hijau secukupnya.
- Blender bawang merah, bawang putih, cabe merah dan tomat..
- Tumis irisan bawang dkk, setelah layu, masukkan bawang yg sudah diblender. Aduk agar tidak lengket..
- Setelah itu masukkan cumi dan petai, tambahan sedikit air,.
- Masukkan duo gula dan garam. Aduk rata, cek rasa. Setelah cumi terasa matang dan terasa kenyal... Angkat... Sajikan....
Selain itu, resep masakan cumi dengan bumbu asam manis ini juga bisa membantu meningkatkan nafsu makan pada anak anak dalam masa pertumbuhan lho. Resep Sambal Cumi-Cumi dan Petai Super Pedas. Sambal cumi-cumi dengan petai dan mangga muda ini super pedas dan sedap rasanya. Cumi asam manis pedas adalah racikan masakan seafood yang mencampurkan bahan masakan seperti saus pedas, kecap dan beberapa bumbu masakan pada sajian olahan masakan cumi. Sebuah menu seafood spesial dengan racikan bumbu yang lezat.
Get Latest Recipe : HOME