Recipe in English please visit this link. Resep donat kentang spesialala fatmah bahalwan - Kue donat merupakan salah satu kue basah favorit banyak orang. Selain itu, donat kentang juga lebih bergizi karena mengandung tambahan kentang yang banyak Nah buat kamu yang ingin membuat donat kentang empuk serta enak, ada beberapa resep yang.
Bahan Membuat Donat kentang ncc
- 500 gr tepung terigu pro sedang (kebetulan punya stok nya itu).
- 200 gr kentang kukus lalu haluskan.
- 100 gr gula halus.
- 50 gr susu bubuk full cream.
- 4 btr kuning telur.
- 11 gr ragi instan.
- 100 ml air matang.
- 75 gr margarin atau mentega.
- 1/4 sdt garam.
Langkah Memasak Donat kentang ncc
- Siapkan bahan terlebih dahulu. Dalam wadah agak besar masukkan tepung terigu, gula halus.
- Susu bubuk juga ragi instan aduk rata sebentar lalu masukkan kentang yang sudah dihaluskan.
- Masukkan kuning telur nya juga air. Uleni sampai setengah Kalis..
- Setelah adonan setengah Kalis, masukkan garam juga margarin nya. Adonan nantinya agak lembek ya tapi uleni saja terus lama kelamaan akan Kalis sendiri. Setelah adonan Kalis istirahat kan adonan selama 45menit atau mengembang 2x lipat jangan lupa ditutup serbet bersih..
- Setelah adonan mengembang kempeskan adonan Adan uleni sebentar..
- Bagi masing-masing adonan dengan berat dough 25gr atau sesuai selera. Rouding adonan menjadi bulat (ketiak merounding adonan donat usahakan tangan dan alas kerja bebas dari terigu, fungsinya agar adonan bulat sempurna tidak ada yang pecah). Saat sudah tahap Rouding selesai istirahat kan adonan selama 15menit sambil ditutup serbet bersih. Setelah 15menit agak adonan agak ditekan sedikit agar menjadi pipih. Lalu tutup adonan dan istirahat kan lagi selama 15menit.
- Setelah 15menit atau proofing ketiga buka adonan sambil diangin-anginkan. Panaskan minyak agak banyak dalam wajan. Ketika panasnya pas masukkan adonan donat satu persatu. Goreng dengan api sedang cenderung kecil. Cukup sekali balik saja..
- Saat semua sisi sudah matang angkat dan taruh dengan cara berdiri agar minyak yang ikut terbawa bisa jatuh dan tidak menyerap ke donat. Setelah donat dingin bisa di topping sesuai selera 😁.
Namun, yang paling ketara adalah pada penggunaan. Meskipun donat kentang gak ada yang ngalahin, hihihi. donat a la kafe juga cihuy donk buat dibikin sore-sore. Serasa habis menjarah kafe donat 🙂. Resep Donat Kentang Sederhana Empuk dan Lembut Spesial Praktis Asli Enak. Tak salah lagi jika Anda memilih bikin donat kentang ncc yang satu ini.
Get Latest Recipe : HOME